Pengganggu tanaman adalah setiap faktor yang dapat menimbulkan gangguan.
Sedangkan gangguan adalah perubahan pada tanaman yang mengarah pada pengurangan
kuantitas ataupun kualitas hasil tanaman. Akibat dari gangguan adalah kerusakan yakni
pengurangan kuantitas maupun kualitas tanaman karena gangguan tersebut. Kerusakan
dapat dinilai dengan uang sehingga disebut kerugian.
Comments ( 0 )